Detail Cantuman

HUBUNGAN KEPATUHAN PERAWAT MELAKSANAKAN SPO BUNDELS PHLEBITIS DENGAN KEJADIAN PHLEBITIS DI RS BALA KESELAMATAN “BOKOR” TUREN

HUBUNGAN KEPATUHAN PERAWAT MELAKSANAKAN SPO BUNDELS PHLEBITIS DENGAN KEJADIAN PHLEBITIS DI RS BALA KESELAMATAN “BOKOR” TUREN


Phlebitis merupakan salah satu infeksi nosokomial yang bisa terjadi karena adanya tindakan pemasangan infus, hal ini bisa terjadi sekurang kurangnya 3 X 24 jam. Kejadian Phlebitis termasuk salah satu indikator mutu pelayanan minimal pelayanan rumah sakit dengan standar kejadian ≤ 1,5%. Tindakan perawat yang mengabaikan SPO BundelsPhlebitis bisa menjadi salah satu faktor terjadinya Phlebitis. Dengan demikian perlu dilakukan identifikasi lebih hubungan kepatuhan SPO Bundels Phlebitis dengan kejadian Phlebitis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kepatuhan perawat melaksanakan SPO Bundles Phlebitis terhadap kejadian Phlebitis di RS Bala keselamatan “Bokor” Turen. Desain penelitian merupakan penelitian kuantitatif dengan desain observasional analitik dengan pendekatan Cross Sectional,yaitu suatu desain penelitian untuk mempelajari suatu dinamika korelasi antara faktor-faktor risiko dengan efek, dan dengan suatu pendekatan, observasi ataupun dengan pengumpulan data pada saat tertentu (point time approach)yang menghubungkan variabel kepatuhan perawat melaksanakan SPO bundels phlebitis dengan kejadian phlebitis. Teknik sampling yang digunakan adalahtotal sampling dengan 60 responden perawat di RS Bala Keselamatan Bokor Turen. Hasil penelitian ini berdasarkananalisis SPSS Uji Chi Square didapatkan nilai p value adalah 0.012 < 0.05 yang berarti ada hubungan kepatuhan perawat melaksanakan bundels phlebitis dengan kejadian phlebitis di RS Bala Keselamatan Bokor Turen. Kesimpulan penelitian ini kepatuhan perawat pada SPO bundels phlebitis dapat menakan angka kejadian phlebitis di RS Bala Kesematan Bokor Turen. Oleh karena itu diharapkan perawat terus senantiasa menjaga kepatuhan pada SOP bundels phlebitis. Rekomendasi dari penelitian ini adalah perawat harus meningkatkan kepatuhan terhadap SPO bundels phlebitis sehingga kejadian phlebitis dapat ditekan.


Kata Kunci :Kepatuhan,Phlebitis, SPO Bundels Phlebitis



Detail Information

Bagian Informasi
Item Type Skripsi
Pernyataan Tanggungjawab
Pengarang NOVIANTO, ENDI - Personal Name
Student ID 2123009
Dosen Pembimbing Wiwit Dwi N, S.Kep.Ns.,M.Kep. - - Dosen Pembimbing 1
Dr. Riza Fikriana S.Kep., Ns., M.Kep - - Dosen Pembimbing 2
Penguji
Kontributor
Kode Prodi PDDIKTI
Data Type
No. Panggil
Subyek Kepatuhan
Phlebitis
SPO Bundels Phlebitis
Klasifikasi
Judul Seri
GMD Skripsi
Departement
Bahasa Indonesia
Penerbit
Tahun Terbit 2023
Tempat Terbit Malang
Deskripsi Fisik
Info Detil Spesifik
Copyright
Doi


Citation

. (2023).HUBUNGAN KEPATUHAN PERAWAT MELAKSANAKAN SPO BUNDELS PHLEBITIS DENGAN KEJADIAN PHLEBITIS DI RS BALA KESELAMATAN “BOKOR” TUREN.(Electronic Thesis or Dissertation). Retrieved from https://localhost/etd

 



Homepage Info

Welcome To Kepanjen University Repository

Use OPAC (Online Public Access Catalog) to search collection in our repository.

Media Sosial / Kanal

Facebook Repository Universitas Kepanjen Official
Youtube Repository Universitas Kepanjen Official
Instagram Repository Universitas Kepanjen Official

Address

Developer SETIADI Basecamp
Kp Kebon Kopi Kav 37 Rt 8 Rw 4
Kelurahan Pondok Betung, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan
E: admin@slimsetd.id